Seberapa pentingkah visitor untuk blog? tentu sangatlah penting karena visitor adalah dambaan setiap blogger,karena jika visitor banyak bisa Berpenghasilan,seperti mengikuti Pay Per Click ataupun memasarkan barang dan jasa,bisa juga menarik pengiklan dengan pasang slot iklan Mandiri
Salah satu cara terbaik agar bisa memiliki visitor organic dari search engine tentu harus web / blog memiliki kekuatan dalam optimasi seo, seperti setting meta tag,pemakaian template fast loading dan support handphone dengan menggunakan template responsif wordpress / blogspot sesuai platform yang anda pakai
Baca : 25 TOP FREE / GRATIS BLOGGER TEMPLATE RESPONSIVE & NON RESPONSIVE
Begitu banyak cara yang dilakukan oleh blogger agar meningkatkan visitor,mungkin rmacam-macam tehnik seo, Kemungkin cara sobat blogger ada yang sama dan ada juga beda,dan adapun cara yang saya lakukan selama blogging adalah sebagai berikut:

- Setelah saya memposting artikel dalam blog,saya langsung submit di google webmaster tools.menurut saya ini wajib,karena bisa kita lihat berapa banyak orang mencari bahan artikel dari google.
- Selanjutnya saya submit juga ke bookmarking seperti lintas.me,beritawan,populerkan.sangat jarang saya submit
- Selanjutnya saya ping setelah posting ( 2 Minggu Sekali saya lakukan ) dengan ping-o matic yang sudah dibookmark jadi automatis buka browser ngeping.
- Biasanya saya share digroup facebook yang saya ikuti,Tapi Jarang
1.linkedin.com
2.twitter.com
3.tehnorati.com
4.bloglog.com
5.facebook fans page
NOTE: Blog Saya sudah verifikasi id
1.Google.com
2.Bing.com
3.Alexa.com
Cara Verifikasi ID silahkan cari disearch engine
Selain itu agar lebih bagus lagi ditambah lagi submit link posting anda ke sosial media bookmarking sosbook,kalau di indonesia ada beberapa situs terbaik social bookmarking diantaranya Bisa Anda Coba Untuk Daftar Social Bookmark Dofollow Indonesia dibawah ini
1.lintas.me
2.indofeed.com
3.perdetik.com
4.dll
Jika Belum Puas bergabung dan register di Bookmarking Indonesia,bisa juga anda share ke sosial bookmark luar negeri seperti stumbleupon.com ,slashdot.org ,delicious.com,reddit.com yang memiliki page rank tinggi,karena itu akan sangat berpengaruhi weblog yang anda kelola,namun jika postingan anda Baik dan ingin share dan mencari backlink di forum-forum juga sangat bisa seperti kaskus,detik,kompas,vivanews serta lainya namun terpenting tulisan yang anda buat menarik dan bukan di copy paste.
Nah itulah Cara Meningkatkan Pengunjung Blog kuakap.com.bagaimana cara sobat blogger untuk meningkatkan visitor?? silahkan berbagi sesama blogger agar bisa nambah ilmu.demikianlah singkat posting ini,lihat juga Tips Jitu Bagaimana Cara Menulis / Membuat Artikel Dengan Mudah Ketika Tidak ada Ide Hasilnya Bagus Dan Kualitas Seo Mantap