9/28/2015

KUAKAP.COM -Cara Tepat Bagaimana Mengitung Rincian Anggaran Biaya ( RAB)  Bangun Rumah,Toko Dan Apartement,Semua orang pasti ingin memiliki Rumah Yang Layak untuk Ditempati, Namun Banyak Orang Yang Belum Memiliki Rumah Dikarenakan Biaya Pembangunan,Memang Masalah Utama Dalam Membangun Rumah Harus Punya Modal Yang Baik Agar Semua Berjalan Dengan Lancar.

Saat ini Banyak Pebisnis Berinvestigasi Buat Rumah Ataupun Apartement Karena Tanah dan rumah merupakan salah satu jenis investasi yang paling menguntungkan. Hal ini disebabkan harga tanah dan rumah setiap tahunnya akan selalu mengalami peningkatan. Bahkan menurut sebagian orang, investasi rumah justru lebih menguntungkan karena faktor perputaran modal yang jauh lebih cepat dibandingkan investasi berupa tanah saja.

Cara Tepat Mengitung Rincian Anggaran Biaya ( RAB) Bangunan Rumah
gambar foto sumber dari  bayside.vic.gov.au

Ketika sesorang memutuskan untuk membangun rumah di atas lahan yang dimiliki sebagai salah satu bentuk investasi, maka besarnya alokasi biaya membangun rumah juga harus dapat diperkirakan / Perhitungkan Sebaik Mungkin, Mulai Dari Biaya Pekerja, Bahan-Bahan Bangunan "Semen, Batu, Kayu, Cat Serta Lainya"

Berikut ini ada beberapa faktor penentu yang sering digunakan untuk menentukan besarnya alokasi biaya membangun rumah

1.Ukuran dan luas lahan
Sudah Pasti Jika Makin besar ukuran dan luas lahan yang hendak dibangun rumah, makin besar pula aloksi biaya membangun rumah yang harus dikeluarkan,jadi memang harus benar-benar dipastikan keuang untuk membangunan rumah itu harus tepat.

2.Tanah Urugan
Membangun rumah yang disertai dengan urugan untuk meninggikan lantai bangunan secara tidak langsung juga mengakibatkan adanya biaya tambahan,apa lagi urukan tidak hanya dengan tanah saja,sebab urukan harus ada batu juga.

3.Konsep
Konsep bangunan dekorasi rumah dengan tipe modern dan klasik minimalist seperti anda bangunan dengan type 21 dengan 36 pastinya membutuhkan biaya membangun tersebut akan berbeda,sama halnya dengan lantai 1 dan 2,maka lebih besar biaya lantai 2 daripada rumah dengan konsep standard hanya lantai 1 tersebut  

4.Mutu atau kualitas. 
Mutu dan kualitas rumah juga ikut menentukan aloksi biaya yang harus dikeluarkan.karenasemakin besar barang / bahan bangunan yang digunakan untuk membuat rumah tentu biayanya akan semakin besar
  
Beberapa Point diatas harus benar-benar dipikirkan walaupun anda ingin membangun apartement maupun perkantor serta toko,,nah untuk cara menghitung atau metode penghitungan alokasi biaya membangun rumah dapat dilakukan dengan cara seperti dibawah ini,yang biasanya digunakan oleh arsitek.

- RAB / Rincian Anggaran Biaya merupakan metode yang umum digunakan sebagai patokan biaya membangun rumah. Dalam RAB akan disebutkan spesifikasi teknis bangunan rumah dan secara terperinci akan dijelaskan biaya pembangunan tiap item pekerjaan, misalnya urugan, pondasi, pemasangan bata, pemasangan atap, plesteran dan  acian, pemasangan keramik hingga finishing yang meliputi biaya pengecatan dan pekerjaan benangan.

- Analisa plat. Metode analisa plat merupakan metode estimasi biaya membangun rumah yang didasarkan pada luas bangunan. Metode analisa plat ini digunakan untuk mengetahui estimasi kasar biaya membangun rumah. Misalnya luas bangunan yang hendak dibangun adalah 50m2 dengan kualitas bangunan sedang, maka perkiraan biaya membangun rumah berkisar 2juta x50m2=100juta.

Demikianlah beberapa faktor penentu dan metode bagaimana cara hitung alokasi biaya membangun rumah. Semoga bermanfaat berguna,dan ada manfaatnya serta menambah wawasan kita bagaimana planing membangunan rumah, terimakasih Baca Postingan lainya tentang Rumah yaitu Bagaimana Cara Lanskap Rumah Agar Terlihat Baik Dan Rapi
Posted by : Kyu Enda Rating 5 Star Published : 2015-09-28T11:19:00+07:00
 
Blogger Designed by dsas